AZURA & AMEENA

Dress

Sentuhan etnik yang memukau, menciptakan paduan harmonis antara gaya elegan dan kenyamanan yang tiada duanya. Azura Dress kini hadir untuk menghiasi momen-momen istimewamu dengan keanggunan yang menginspirasi.

Bahan yang dipakai yaitu 𝘾𝙤𝙩𝙩𝙤𝙣 𝘿𝙤𝙪𝙗𝙡𝙚 𝘽𝙚𝙖𝙢, Bahan Cotton Double Beam mempunyai karakter ringan, adem, halus, lembut dan tidak menerawang. Tampilan yang eksklusif dan memiliki daya serap yang baik.

  1. Dress ini terdapat resleting di bagian depan (Busui friendly)
  2. Menggunakan manset dilengkapi dengan kancing (wudhu friendly)
  3. ⁠Terdapat label tag logo exclusive Uwais berwarna rose gold pada tengah manset sebelah kanan.
  4. ⁠Terdapat kerah shanghai pada lingkar leher
  5. Long dress yang didesain dengan model yang simple dengan detail motif dibagian tengah badan, kerung lengan dan juga manset, yang memberikan kesan mewah dan elegan.
  6. Terdapat kantong pada sisi kanan.
  7. ⁠Model dress ini memberikan rasa nyaman kepada siapapun yang mengenakannya.
  8. ⁠Bahannya adem, tidak menerawang, dan nyaman dipakai.
  9. ⁠Modelnya yang timeless, simple, dan longlasting, Cocok dipakai dalam berbagai jenis event.

Resleting Depan (Busui Friendly)

Kancing Hidup (Wudhu Frindly)

Saku di sebelah kanan

Plat Rose Gold Logo Uwais

Ukuran syar’i (140×140 cm)

Bahan Arabian Voal

Mudah dibentuk dan tegak di dahi

Size Chart Azura & Ameena
Ukuran Lingkar Dada Panjang Lengan Panjang Baju Lebar Rok Harga
XS 90 57 134 220 Rp.249.000,-
S 95 58 136 220 Rp.249.000,-
M 100 59 138 220 Rp.249.000,-
L 105 60 140 220 Rp.259.000,-
XL 110 60 140 220 Rp.259.000,-
XXL 120 60 140 220 Rp.279.000,-
XXXL 130 60 140 220 Rp.279.000,-
Size Chart Kamila Scarf
Ukuran Harga
140×140 Rp.159.000,-

Color Pack Azura

*untuk warna lengkap dan size chart, geser gambarnya ya!

Color Pack Ameena

*untuk warna lengkap dan size chart, geser gambarnya ya!

Color Pack Kamila

*untuk warna lengkap dan size chart, geser gambarnya ya!

Coba absen siapa aja yang mau ikut cobain produk terbaru dari Uwais Hijab satu ini??…. Yuk ikutan Open Ordernya Kamis, 25 Juli 2024 Pukul 10.00 WIB. klo ga mau ketinggalan isi “Form Waiting List” dibawah ini, atau klik tombol  “Ingatkan Admin”

0 days 0 hours 0 minutes 0 seconds

Klik Tombol dibawah ini

Coba absen siapa aja yang mau ikut cobain produk terbaru dari Uwais Hijab satu ini??…. Klo ga mau kehabisan Klik “Pesan Sekarang” dibawah ini !

Uwais Hijab adalah Brand busana muslimah yang berfokus pada produk dengan desain yang simple, elegan, dan nyaman digunakan dalam acara resmi maupun sehari-hari.